Perakitan dan Modernisasi

Teknologi Pertanian Modern

Badan Perakitan dan Modernisasi Pertanian (BRMP) mengusung modernisasi pertanian berkelanjutan dengan inovasi teknologi yang meningkatkan produktivitas, efisiensi, dan daya saing sekaligus menjaga kelestarian lingkungan. Melalui penelitian, perakitan teknologi, mekanisasi, dan digitalisasi, BRMP membangun sistem pertanian yang cerdas, ramah lingkungan, dan tangguh menghadapi tantangan masa depan.

Layanan Penerapan dan Modernisasi Pertanian

BRMP Bangka Belitung menyediakan beragam layanan untuk memastikan produk dan teknologi pertanian memenuhi standar mutu, keamanan, dan keberlanjutan. Seluruh layanan dilaksanakan sesuai Standar Pelayanan Publik (SPP), sehingga terjamin transparan, cepat, dan terpercaya.

Layanan Lainnya

BRMP Bangka Belitung menyediakan sarana komunikasi, akses informasi, dan layanan pengetahuan yang terbuka untuk publik. Melalui menu ini, seluruh lapisan masyarakat dapat menyampaikan masukan, memperoleh informasi, dan mengakses sumber daya pengetahuan dengan mudah dan transparan


Berita

Thumb

BBRMP Bangka Belitung Bersama DWP Gelar Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad 1447 Hijriah

Pangkalpinang, 19 Januari 2026 — BBRMP Bangka Belitung bersama Dharma Wanita Persatuan (DWP) m...
  • 20 Jan 2026
Lihat Detail
Thumb

BBRMP Bangka Belitung Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) Bulan Januari 2026

Pangkalpinang – Balai Besar Penerapan Modernisasi Pertanian (BBRMP) Kepulauan Bangka Belitung...
  • 19 Jan 2026
Lihat Detail
Thumb

Kepala BBRMP Babel Bersama Kepala BBRMP SDLP Bangun Semangat Penyuluh Kawal LTT Padi

Pangkalpinang, 19 Januari 2026 — Kepala Balai Besar Sumber Daya Lahan Pertanian melakukan kunj...
  • 19 Jan 2026
Lihat Detail

Berita Foto


Pimpinan Kami

Thumb

Kepala Balai

Kepala Balai Penerapan Modernisasi Pertanian Kepulauan Bangka Belitung

Dr. RUSLAN BOY, SP, M.SI

Nama                 : Dr. Ruslan Boy, S.P., M.Si
Jabatan              : Kepala BRMP Kepulauan Bangka Belitung
Alamat               : Jl. Mentok KM 4 Kec. Rangkui, Kel. Keramat, Kota Pangkalpinang. Kode Pos 33134
Nomor Telpon   : 0717 421797
Email                  : [email protected]

Latar Belakang Pendidikan :
S3 Universitas Gadjah Mada/ Agronomi
S2 Universitas Tadulako/ Ilmu-Ilmu Pertanian
S1 Universitas Tadulako/ Budidaya Pertanian

Riwayat Jabatan :
Peneliti Muda (2013 – 2015)
Penyusun Bahan Kerja Sama (2020)
Peneliti Muda (2020)
Analisis Standardisasi Muda (2022)
Kepala Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Kepulauan Riau (2023 – 2024)
Kepala Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Kepulauan Bangka Belitung (2024 - Maret 2025)
Kepala Balai Penerapan Modernisasi Pertanian Kepulauan Bangka Belitung (Sekarang)

Penghargaan yang pernah diterima :
Piagam Tanda Kehormatan  Satyalancana Karya Satya X Tahun

Mitra

Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, BRMP berkolaborasi dengan mitra dari dalam negeri dan mitra internasional.